Saatnya Gen X Memimpin NU

Hasil sensus penduduk BPS tahun 2020 menunjukkan ada tiga generasi yang secara jumlah sangat dominan di Indonesia, yaitu Gen X, Milenial, Gen Z. Dua per tiga penduduk Indonesia berasal dari ketiga generasi ini, yakni Gen X, 21,88% atau setara dengan 58,65 juta, Milenial, 25,87% atau setara dengan 69,90 juta, dan Gen Z, 27,94% atau setara… Read More Saatnya Gen X Memimpin NU

Ideologi Negara: Dua Kutub yang Semakin Mengeras

Hasil riset Alvara Research Center terkait radikalisme dikalangan terdidik yang diumumkan pertama kali bulan Oktober 2017 mendapatkan sambutan yang cukup baik dari berbagai stakeholder terkait, hal ini terlihat dari coverage media yang begitu luas baik dari media dalam negeri maupun luar negeri. Hasil riset itu seakan menjadi alarm wake up call bagi kita semua bahwa… Read More Ideologi Negara: Dua Kutub yang Semakin Mengeras